Sekarang apa yang di maksud dengan rss feed? Rss feed yaitu adalah sebuah halaman yang menampilkan tampilan terbaru dari sepuluh artikel atau bahkan semua artikel. Jadi google akan mengetahui setiap ada postingan baru pada blog (baca: Blog) maka dengan otomatis membuat blog kamu akan cepat nongkrong di google atau search engine lainnya.
Sekarang langsung saja membahas mengenai cara membuat rss feed di joomla, ikuti langkah-langkah sebagai berikut:
Pertama silakan download rss ninja syndicator.
Kedua unzip file tersebut karena terdadapat componen dan modul.
Ketiga upload kedua file tersebut pada ekstensi kemudian install.
Keempat silakan masuk ke menu components jika upload sukses maka di situ akan ada menu mengenai ninja rss syndicator. Pilih menu tersebut dan pilih feeds dan buat baru dengan menekan button new untuk mulai membuat feed.
Kelima silakan isi data sesuai yang kamu inginkan dan save. Setelah di save lihat di sebelah kiri, tepatnya di Feeds url maka itulah URL feed kamu.
anda bisa lebih optimalkan dengan kombinasi rss feedburner.
Membuat Rss Feed Joomla
Label:
Tutorial Joomla,
Tutorial SEO
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
Jadilah pengunjung yang aktif, komentar anda sangat berarti.